Dua Pelajar Berprestasi SMK 1 Sipaholon Minta Perhatian Lebih Pemerintah di Bidang Olahraga di Taput.

author photo

Reporter : Panji HS
Editor : Redaksi

Taput |Moltoday.com – Dua Atlet berprestasi putra asal Tapanuli Utara meminta Pemerintah memberikan perhatian lebih di bidang olahraga di Tapanuli Utara

BACA JUGA :

Dilansir dari Delinewstv, Albertus Simarmata pelajar SMK 1 Seminarium Sipaholon kelahiran 15 November 2002 putra kedua dari tiga bersaudara dari buah hati M Simarmata dan Ibunya R Purba bekerja sebagai tukang sawit di Riau, yang berprestasi juara 2 kejurda tinju di medan 1 s/d 4 -08-2019.

KLIK VIDEONYA :

Elson Sipahutar SMK 1 Seminarium Sipaholon kelahiran 19 Juli 2003 buah hati S Sipahutar ibunya S. Simanungkalit petani yang berdomisili di Desa Sipahutar Kecamatan Sipoholon, yang berprestasi juara 3 Kejurda Muaytai di Tobasa 6 s/d 7- juli-2019 dan juara 2 Porkot sewilayah Kota Medan.

Kedua Pelajar tersebut menyampaikan curahan hatinya saat disambangi kru Reporter Delinewstv, mengharapkan Pemerintah memberika perhatian lebih di bidang olahraga di Tapanuli Utara, Kamis (31/10).

“Kami siap dan sangat serius melakukan karya karya dengan kebaikan, mempertarukan segala yang Kami miliki saat ini,  untuk Kabupatn Tapanuli Utara, ” ujar Elson.

“ Dan Kami sangat mengharapkan perhatian lebih dari Pemerintah di bidang olahraga di Tapanuli Utara, “tutupnya.
Komentar Anda

Berita Terkini