Mengenal Lebih Dekat Brigjen Pol Erwin C Rusmana

author photo

Brigjen Pol Erwin C Rusmana saat megawali karirnya setelah lulus di Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1987 satu angkatan dengan Kapolri Tito Karnavian , ia merupakan sosok perwira tinggi Polri yang cerdas, santun, pandai bergaul dan memiliki sikap tegas. Kondisi inilah yang membuat dirinya berhasil dipercaya institusi Kepolisian Republik Indonesia untuk menduduki beberapa jabatan penting.


Adapun jabatan yang dipercaya dan pernah berhasil diduduki oleh Brigjen Pol Erwin C Rusmana diantaranya adalah :

- Tahun 1992 (Kasatreskrim Polres Bandung)

- Tahun 2000 (Kasatresmob Bareskrim).

- Kabag Op Poltabes Batam.

- Kabag Serse Tipiter Polda Jatim.

- Tahun 2004 (Kasubdit Intel Polda Jatim).

- Kapolres Bangkalan Madura Polda Jatim.

- Kapolres Malang, Jawa Timur.

- Wadireskrimum Polda Jatim.

- Kasubdit Jatanras Krimum Interpol Mabes Polri.

- Tahun 2010 (Kasubdit Pam Obvit Baharam Polri).

- Tahun 2011 (Kasubdit Polsus Binmas).

- Tahun 2012 (Dirbinmas Jabar). - Tahun 2013 (Sespati Lemhannas).

Tahun 2015 (Analis Binmas Mabes Polri).
Tahun 2017 (Kabag Analisa Bimbingan masyarakat,Kejahatan Trans Nasional ,obyek vital Kemenko Polhukam RI)
Dan hingga saat Ini Brigjen Pol Drs Erwin C Rusmana .SH.MH menduduki jabatan Asisten Deputi Koordinasi Penanganan Konflik dan Keamanan Nasional Kemenko Polhukam RI juga menjabat Ketua Pembina BPI KPNPA RI
Komentar Anda

Berita Terkini