Kapolrestabes Medan Hadiri Peresmian Lapangan Gajah Mada

author photo

 

Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda SH SIK, saat menghadiri pelaksanaan penandatanganan berita acara serah terima dan peresmian Lapangan Gajah Mada, Senin, 10 Juli 2023, Jaan Krakatau, Kelurahan Pulo Brayan Darat I, Kecamatan Medan
Medan (Moltoday) - Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda SH SIK, menghadiri pelaksanaan penandatanganan berita acara serah terima dan peresmian Lapangan Gajah Mada, Senin, 10 Juli 2023, Jaan Krakatau, Kelurahan Pulo Brayan Darat I, Kecamatan Medan Timur.

Selain dihadiri Kapolrestabes Medan, juga hadir Walikota Medan, M Bobby Afif Nasution SE MM, Dandim 0201/Kota Medan, Kolonel Inf Ferry Muzawwad, Kapolres Belawan, AKBP Josua Tampubolon SH MH, Dan DenPom I/5, dan Kejari Belawan.

Kemudian, hadir juga yang mewakili Kejari Kota Medan, Kasi Intelijen Kejari Medan, mewakili Danyon Marhalan I Belawan, Danki AR Rayon Marhalan I Belawan, Kasat Intelkam Polrestabes Medan, AKBP Ahyan Ssos, Kapolsek Medan Timur, Kompol Rona Tambunan ST SIK MH, Dirut PT Torganda, Camat dan Lurah se-Kecamatan Medan Timur, serta OPD Kota Medan. (DIL)

Komentar Anda

Berita Terkini